Senin, 10 Oktober 2011

Kitab Undang-undang Tanjung Tanah

KITAB UNDANG – UNDANG TANJUNG TANAH
Naskah Melayu yang Tertua
Uli Kozok, Ph.D
Kitab Undang-Undang Tanjung Tanah
Naskah Melayu yang Tertua
Alih Aksara:
Hassan Djafar, Ninie Susanti Y & Waruno Mahdi
Alih Bahasa:
Achadiati Ikram, I Kuntara Wiryamartana, Karl Anderbeck, Thomas Hunter, Uli Kozok, & Waruno Mahdi.
Yayasan Naskah Nusantara
Yayasan Obor Indonesia
Jakarta
2006
Hak Cipta dilindungi undang-undang
All rights reserved
© Uli Kozok
Diterbitkan pertama kali oleh Yayasan Obor Indonesia
dengan bantuan
The Ambassador’s Fund for Cultural Preservation
dan Yayasan Naskah Nusantara
Lebat daun bunga tanjung
Berbau harum bunga cempaka
Adat dijaga pusaka dijunjung
Baru terpelihara adat pusaka

Untuk lebih lanjut silakan Klik Disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan Berkomentar Secara Sopan